Rabu, 20 Januari 2010

MY OFFICE

Kantor adalah tempat yang merupakan tempat paling lama aku menghabiskan waktuku. Bekerja untuk memenuhi kebutuhanku dan terutama untuk tetap kuliah :)

Ini adalah ruangan tempat aQ duduk , makan dan menulis blog ini :)

kursi dan mejanya baru tuh... renovasi besar2an di kantor. Lihat deh, ada labtop IBM dan LCD BenQ di meja itu. Labtop hanya berfungsi untuk menyambungkan telepon, sementara PC digunakan untuk menerima dan mengirim email, mengatur ruangan meeting, peminjaman projektor dan menerima komplain2 tentunya ^^

Kantorku bergerak di bidang IT Consultant, yah..klien-kliennya sudah banyak dan termasuk
beberapa BUMN gituu..
Aku bersyukur bisa diterima dan bekerja di sini sudah melalui 2 tahun. Dari kantor ini aQ banyak belajar hal baru lho. terlebih tentang IT tentunya,, :)

Nah ini gambar detai bagaimana telepon dan labtopku berfungsi. Jadi kalau ada yang menelpon aQ bisa tau nomor si penelepon apabila dia sudah pernah menelepon ke kantorku. Karyawan2 yang nomornya sudah terdaftar di labtop itu juga bisa terdeteksi lho..
Layar bernuansa hijau itu namanya "Cisco Unified Call Attendant Console", yah dari namanya aja memang fungsinya seperti yang Debbs jelaskan tadi... ^__^

Nah, kalo gambar d atas ini adalah pemandangan
yang aQ lihat setiap hari dari sebelah kananku... Jendela itu langsung memperlihatkan pemandangan halaman depan kantorku. Ada kursi-kursi yang dikhususkan untuk tamu atau pengunjung kantor yang menunggu di lobby.. maklumlah namanya juga masih receptionist :D







Bicara tentang jabatan, aQ juga minta dukungan doa teman-teman semua neh soal perpindahanku ke level setingkat di atasku.. Mudah-mudahan terealisasi sebelum Maret 2010, AMIN!!!

Kalo yang ini adalah wajahku ketika aQ begitu BT dan ngantuk bercampur menjadi satu.. hahahaha
Cakep kan? hihihihih , narsis dehhh
Aku udah ga pernah pake bedak lagi lho selama 2 bulan, soalnya ga ada budget lebih wat make up sejak kuliah
O_o
Tapi wajahku malah jadi makin bagus dan halus :P

Ahhh, jadi makin narsis, mending ditutup aja dulu cerita tentang kantorku sore ini, lain kali kalo ada hal menarik lainnya aQ pasti ceritakan disini... :)

Foto terakhir ini adalah foto Rouf, OB yang stetia membantuku, yah tepatnya bekerjasama denganku di kantor :)

aQ foto dr jauh karena memang tujuannya adalah
mengambil view kantorku pada malam hari dari hadapanku.. :)

Banyak lampu-lampu, mirip kafe-kafe di Kemang , hiihihihhihi
keren kan??? ^__^

Sekian info tentang kantorku yah, ... ;)

0 komentar: